Senin, 10 Desember 2012

essay ekonomi pasar


SOAL:
1.Tuliskan ciri-ciri pasar persaingan sempurna dan pasanglah sebuah  gambar pasar persaingan sempurna!
2.Tuliskan ciri-ciri pasar persaingan tidak sempurna dan pasanglah sebuah gambar pasar persaingan tidak sempurna!
3. Tuliskan ciri-ciri pasar oligopoli dan pasanglah sebuah gambar pasar oligopoli
4.Tuliskan ciri-ciri pasar tenaga kerja!
5.Tuliskan ciri-ciri pasar faktor produksi !

JAWABAN!
1. ciri-ciri pasar persaingan sempurna:
 a. Jumlah penjual dan pembeli masing-masing banyak dan mereka masing-masing bertindak sebagai penerima harga.
b. Jenis barang yang diperjualbelikan bersifat homogen (sama).
c. Adanya kebebasan bagi penjual dan pembeli untuk keluar masuk pada bidang usaha atau pasar barang yang bersangkutan.
d. Setiap pembeli dan penjual memiliki pengetahuan yang sempurna tentang keadaan pasar.
e. Adanya mobilitas sumber daya yang ada secara sempurna, artinya pembeli mudah untuk mendapatkan barang dan penjual mudah untuk mendapatkan sumber daya produksi..

2. Pasar persaingan tidak sempurna adalah pasar atau industri yang terdiri dari produsen-produsen yang mempunyai kekuatan pasar atau mampu mengendalikan harga output di pasar.
Pasar persaingan tidak sempurna d'bagi lagi menjadi beberapa bentuk. Tiap bentuknya mempunyai ciri masing-masing :

A. Pasar monopoli
Ciri-ciri pasar monopoli
·       Terdapat satu penjual
·       Harga ditentukan penjual (monopoli)
·       Perusahaan lain sulit memasuki pasar
·       Konsumen tidak bisa pindah walau rugi+Bisa menimbulkan ketidakadilan/kerugian bagi masyarakat

B. Pasar monopolistik
Ciri-ciri pasar monopolistik
·       Jumlah penjual banyak tapi tidak sebanyak pada pasar persaingan sempurna
·       Barang yang dijual berbeda corak
·       Penjual/produsen harus aktif beriklan
·       Perusahaan baru lebih mudah masuk pasar+Mempunyai kekuasaan mempengaruhi harga
C.Pasar oligopoli
Ciri-ciri pasar oligopoli
·       Terdapat beberapa penjual
·       Barang yang dijual homogen atau beda corak
·       Sulit dimasuki perusahaan baru
·       Membutuhkan peran iklan
·       Terdapat satu market leader
·       Harga jual tidak mudah berubah
3. Ciri-ciri pasar oligopoli:
·       Terdapat beberapa penjual
·       Barang yang dijual homogen atau beda corak
·       Sulit dimasuki perusahaan baru+Membutuhkan peran iklan
·       Terdapat satu market leader (pemimpin pasar)
·       Harga jual tidak mudah berubah



4. Pasar Tenaga Kerja adalah : seluruh aktivitas dari pelaku-pelaku untuk mempertemukan pencari kerja dengan lowongan kerja, atau proses terjadinya penempatan dan atau hubungan kerja melalui penyediaan dan penempatan tenaga kerja. Pelaku-pelaku yang dimaksud di sini adalah pengusaha, pencari kerja dan pihak ketiga yang membantu pengusaha dan pencari kerja untuk dapat saling berhubungan.Ciri-ciri: -Ada tenaga kerja -ada pengusaha
5. Ciri-ciri faktor produksi:
·       permintaan datang dari rumah tangga produksi                                                        
·       penawaran datang dari rumah tangga konsumen ke rumah                                      tangga produsen        
·       Yang ditawarkan yaitu berbagai macam faktor produksi

Kamis, 29 November 2012

essay permintaan dan penawaran


Pak Amir Samsudin adalah seorang pedagang mangga di Pasar Tambun. Mangga simanalagi pada hari ini dijual di pasaran seharga Rp. 6.000,00/kg. Kemarin, Pak Amir baru saja membeli mangga dari Ibu Tutik, tetangga samping rumahnya. Dengan  begitu, Pak Amir sebenarnya bisa menjual harga mangga sebesar Rp, 4.000,00 per kg.  Sementara itu, Bu Sinta yang baru saja gajian, membawa uang ke pasar sebesar Rp. 10.000,00. Asumsi Bu Sinta, harga mangga simanalagi Rp. 10.000,00. Karena harganya lebih murah, maka Bu Sinta membelinya 6.5 kg.
  1. Analisalah kasus di atas dan golongkanlah Pak Amir dan Bu Sinta termasuk ke dalam jenis penjual dan pembeli yang seperti apa ?
  2. Berapakah premi konsumen dan produsen yang dimiliki Pak Amir dan Bu Sinta?
  3. Tuliskan Hukum Permintaan dan Penawaran dan berikan contoh nyata dalam kehidupanmu sehari-hari!
  4. Tuliskan faktor-faktor yang mempengaruhi permintaan dan penawaran!
  5. Fungsi permintaan Qd = 210 – 3P dan fungsi penawaran Q = -40 + 2P. Buatkan kurva keseimbangan !
  6. Perhatikan tabel berikut :
Harga
Jumlah
Rp. 2000
Rp. 4000
300
500
-Buatlah fungsi penawaran!
        7.elastisitasnya?
Jawab:
11..       Pak Amir : menurut saya pak amir adalah penjual supermarginal,karena dapat menjual lebih murah dari pada harga pasar.
Bu Sinta : menurut saya adalah pembeli super marginal,karena harga yg di asumsi bu sinta melebihi harga pasar .
2.    2.   Menurut saya premi konsumen (Bu Sinta) sebesar Rp.6.000 (dari 10.000-4.000) karena bu sinta menafsir harganya akan 10.000. ketika harga di toko buah tersebut 4.000. Bu sinta menrasa mendapatkan keuntungan sebesar Rp.6.000
-Kalau premi produsen sebesar Rp.2.000 (dari 6.000-4.000). Karena harga pasar.Rp.6.000 dan pak amir mendapat harga Rp.4.000 saat membeli mangga. ia jadi bisa menjualnya dengan harga lebih murah. Maka disitulah keuntungannya.


3.    3.   Hukum permintaan : “Hubungan antara barang yang diminta dengan harga barang,dimana hubungan berbanding terbalik yaitu ketika harga meningkat maka jumlah barang yang diminta akan menurun,begitu juga sebaliknya.”


Hukum penawaran : “Semakin tinggi harga suatu barang,semakin banyak jumlah barang akan ditawarkan oleh para penjual,dan begitu juga,dan hubngan berbanding lurus.”

4.     4.  Permintaan :
·         Perilaku konsumen
·         Ketersediaan untuk pelengkap
·         Penghasilan konsumen
·         Harga barang itu sendiri
·         Selera atau kebiasaan,
·         DLL
Penawaran :
·         Tujuan perusahaan
·         Biaya produksi
·         Pajak
·         Harga barang itu sendiri
·         Kebijakan pemerintah
5.       5.


6.      Funsi Penawaran : 

P-P1/P2-P1=Q-Q1/Q2-Q1
P-2.000/4.000-2.000=Q-300/500-300
P-2.000/2.000=Q-300/200
200(P-2000)=2.000(Q-300)
200P-400.000=2.000Q-600.000
            200P=2.000Q-600.000+400.000
            200P=2.000Q-200.000
P=2.000Q/200-200.000/200
P=10Q-1.000

--> 200P=2.000Q-200.000
-2.000Q=-200.000-200P
Q=-200.000/-2.000-200P/2.000
Q=100+1/10

7.      Koefisien Elastisitas :
(Delta)Q/(Delta)PxP/Q
200/2.000X2.000/300
60.000/4.000.000
0,015 
(E<1 : Inelastis


Minggu, 16 September 2012

jawaban soal kelas x (ekonomi)


  1.  Apa Kebutuhan Anda sebagai siswa!
  2. Bagaimana ilmu Ekonomi mengatur agar semua kebutuhan yang tidak terbatas bisa dipenuhi dengan sumber daya yang terbatas!
  3. Ceritakan sebuah kisah tentang biaya peluang yang pernah Anda alami selama ini !
  4. Menurut Anda, Indonesia lebih tepat menganut sistem ekonomi apa? Berikan penjelasan Jawab:
    1.       Kebutuhan saya sebagai siswa adalah buku,guru  dan saya butuh dukungan dari orang yang berada disamping saya terutama orang tua, teman atau mungkin guru.
    2.       Pertama, Kita dapat menggunakan barang subsitusi , contohnya kita dapat menggunakan laptop untuk  menulis daripada kita memakai kertas. Kedua, kita dapat gunakan barang bekas.
    3.       Ketika saya lulus SMP, saya mempunyai 2 pilihan yaitu masuk SMAN atau SMA swasta.Dan setelah saya memikirkan kembali ternyata swasta dan negeri tidak ada bedanya,danakhirnya saya memilih SMA swasta,yaitu SMA Al-muslim.artinya SMA yang saya pilih adalah peluang implicit dan SMAN adalah peluang eksplisit.
    Campuran,karena pemerintah Indonesia belum dapat melakukan perdagangan tanpa dibantu oleh pasar dan juga olek para wiraswasta